Knowledgebase
INDOLIFE Support > Help Center > Knowledgebase

Search help:


Apa itu URL (Uniform Resource Locator) ?

Solution

URL kepedekan dari Uniform Resource Locator adalah rangkaian karakter menurut suatu format standar tertentu, yang digunakan untuk menunjukkan alamat suatu sumber seperti dokumen dan gambar di Internet. URL me-rupakan suatu inovasi dasar bagi perkembangan sejarah Internet.

URL pertama kali diciptakan oleh Tim Berners-Lee pada tahun 1991 agar penulis-penulis dokumen-dokumen dapat mereferensikan pranala ke World Wide Web.

Sejak 1994, konsep URL telah dikembangkan menjadi istilah Uniform Resource Identifier (URI) yang lebih umum sifatnya. Walaupun demikian, istilah URL masih tetap digunakan secara luas

 
 
Was this article helpful? yes / no
Article details
Article ID: 34
Category: Teknologi Informasi
Date added: 2014-08-27 11:02:59
Views: 113
Rating (Votes): Article not rated yet (0)

 
« Go back

 
Powered by Help Desk Software HESK - brought to you by Help Desk Software SysAid